Youtube Keluarkan Syarat Baru Untuk Bisa Pasang Adsense Monetisasi di Video Atau Channel
Sahabat bisnis2000.com setelah menunggu cukup lama akhirnya Youtube mengeluarkan pengumuman resmi yang berkenaan kebijakan monetisasi di Video atau Channel Youtube, sejak tanggal 17 Januari 2018 dan baru akan dimulai pada Tanggal 20 Februari 2018 seluruh Channel harus memenuhi persyaratan sebagai berikut untuk bisa mendapatkan uang dari Youtube. Persyaratan dari pemasangan Iklan Adsense Youtube terbaru itu adalah :
- Channel harus memiliki view (dilihat oleh pemirsa) selama minimal 4000 (empat ribu) jam tayang.
- Channel Harus memilik Subscriber (pemirsa tetap) sebanyak minimal 1000 (seribu) orang.
Dari persyaratan diatas dapat disimpulkan bahwa :
- Seluruh Channel terhitung sejak 20 Februari 2018 akan kembali di Review oleh Youtube.
- Channel yang sudah tampil Iklan namun berada di bawah persyaratan tersebut, akan di nonaktifkan program monetisasinya, dan harus ikut lagi pada proses review jika sudah mencapai persyaratan.
- Channel yang sudah mencapai persyaratan namun baru mengajukan program adsense / monetisasi akan masuk ke proses review (peninjauan) Oleh Youtube
- Sedangkan Channel yang dari awal sudah tampil iklan dan sudah melewati persyaratan akan tetap aman untuk program monetisasinya.
Baca Juga : 5 Cara Mudah Mendapatkan Subscriber Channel Youtube Dengan Gratis, Cara Ke 4 Ternyata Paling Simple
Dengan syarat baru yang dikeluarkan oleh Youtube untuk bisa memasang iklan adsense atau monetisasi video tersebut cukup menyulitkan bagi Youtuber pemula karena harus berupaya keras mendapatkan view dan subscriber yang sangat banyak.
Related
Namun menurut Youtube persyaratan ini mereka keluarkan selain untuk mendapatkan Channel atau Video yang benar2 berkualitas juga untuk melindungi Advertiser (pengiklan) dari kesalahan mengiklankan pada video yang sebenarnya tidak berkualitas.
Apakah persyaratan ini menyurutkan niat youtuber untuk berkarya??? Kami rasa tidak!!! Ayo tetap semangat dan terus berkarya.
yah sedih bgt, channel ku baru 153 subscriber :(
ReplyDeletewah itupun sudah banyak banget mas... saya saja belum tembus seratus
Deletechanel ku baru 3,5K
ReplyDeleteWah mantap gan... bagi2 trik nya... terbaik (y)
DeleteWowww, mesti ekstra kerja nya lagi ni, nambah subscribe yang lebih jadi fokusnya
ReplyDeleteassalamualaikum, sebelumnya saya Minta Maaf Karena Sudah Mengganggu Waktunya bang,
ReplyDelete1.) persyaratan adsense sudah terpenuhi, seminggu sesudah mendaftar iklanya ko blom ada munculyah bang, Tolong kasih saran dong bang,
Link Channel. https://www.youtube.com/channel/UCZ3Zc_Snjlmt5PRKIWpbjHA
wah mantap sekali, seharusnya sudah di review oleh google.. semoga sukses ya... tapi mungkin karena kontennya berita kali ya...
Delete.
jangan lupa singgah juga ke channel kami yah...
https://www.youtube.com/c/AgenposIndonesia
Alhamdulillah chanel ku telah mencapai yg diinginkan youtube, smoga selanjutnya bisa lulus tinjauan juri youtube.
ReplyDeleteAlhamdulillah chanelku sdh capai target, smoga tnjauan chanelku sukses
ReplyDeleteWaduh nyari 1000 subscribe .
ReplyDeleteMau usaha lebih Giat lagi donk
......
Semangat...semangat....
Subsc ku baru puluhan :(
ReplyDeletetetap semangat, tapi kalau mau cepat silahkan coba cara ini :
Deletehttps://www.bisnis2000.com/2018/05/5-cara-mudah-mendapatkan-subscriber-youtube-dengan-gratis-cara-ke-4-paling-simple.html
gua masih baru bang, jangan lupa mampir dan subscribe balik yah bang :
ReplyDeletehttps://www.youtube.com/channel/UCWSyPrFrEaBWqL5cIGxIJDw/featured?disable_polymer=1
mantap, sudah saya kunjungi, sebaiknya buat video yang original punya sendiri... kalau hanya ambil potongan2 seperti itu kurang bagus kelihatannya... tetap semangat
Deletegan.. itu 4000 jam tayang atau 4000x tayang sih?
ReplyDelete4000 jam gan, kalau View 10.000
Delete